Wakil Ketua II DPRD Kota Pagar Alam H. Syahrol Effendy membuka Rapat Paripurna IX (sembilan) Sidang Ke-2 tentang Pandangan Umum Fraksi-fraksi DPRD Kota Pagar Alam Terhadap Kebijakan Umum Perubahan Anggaran Dan Prioritas Plafon Anggaran Perubahan (PPAP) Kota Pagar Alam Tahun Anggaran 2025, Senin (23/06/2025).
Tulis Komentar